Description
Hemat biaya dan lestarikan lingkungan dengan penggunaan baterai cas isi ulang ini. Untuk mengisi ulang, cukup hubungkan kabel micro USB ke baterai, mirip seperti mengecas smartphone. Praktis karena tidak memerlukan docking charger, karena Anda dapat mengisi baterai ini menggunakan charger smartphone.
✅ Bisa di isi ulang hingga 500 kali
✅ Isi ulang dimana saja
✅ Lebih ekonomis
Apa aja sih fitur dari Smartoools Microbatt ini?
☑️ Mudah Dicas & Praktis
Tak perlu docking charger lagi untuk mengecas baterai! Cukup pakai charger smartphone, powerbank atau bisa juga USB port laptop kamu!
Ada lampu indikator biar kamu bisa tahu status isi baterai. Merah (Habis/ Mengisi) dan Biru (Penuh)
☑️ Hemat Biaya Jangka Panjang
Bayangin 1pcs baterai harga Rp.2.500 yang jika dikalikan 500 kali pemakaian, maka hasilnya adalah Rp.1.250.000,-. Dengan Smartoools Microbatt dengan harga 1pcs sekitar 20 ribu-an, sudah bisa kamu pakai sebanyak 500 kali!
☑️ Ramah Lingkungan
Artinya 1pcs baterai bisa menggantikan 500 limbah baterai, tentu Smartoools Microbatt sangat ramah lingkungan dan minim limbah
Spesifikasi:
– Model: Baterai AA
– Kapasitas: 1000 mAh
– Dimensi: 11 x 11 x 44 mm
– Voltase: 1,2V
– Input: 5V/80mA
– Waktu Pengisian Baterai: 5,5 Jam
– Recycle Time: Lebih Dari 500 Kali
– Bobot: 55 gr
– Garansi 1 Tahun







Reviews
There are no reviews yet.